Posted by : Unknown Kamis, 20 Desember 2012

Cara Pasang Scroll Pada Arsip Blog. Kali ini kita akan membahas tutorial blog yang mungkin bisa sobat praktekkan ke blog sobat masing-masing, sebelum kita membahas tutorial kita pada hari ini, seperti biasa kita bahas terlebih dahulu apa itu arsip blog? Arsip blog adalah jantung dan sejarah dari blog sobat, atau document-document postingan blog sobat.


Caranya cukup mudah, ikuti langkah-langkah berikut ini.

1. Tentunya log in ke blog sobat masing-masing.

2. Setelah masuk dasboard, pilih Template > Edit HTML > Centang ( Expand Widget Template ).

3. Cari kode ]]></b:skin> ( untuk proses lebih mudah, tekan Ctrl+F atau F3 ).

4. Setelah itu paste kode dibawah ini, tepat diatas kode ]]></b:skin>

#BlogArchive1.widget-content{
height:250px;
width:auto;
overflow:auto;
}

Jika tidak bisa, hapus kode yang bercetak tebal diatas, jadinya seperti ini.

.widget-content{ height:250px;
width:auto;
overflow:auto;
}

*Keterangan: kode 250 tentukan tinggi yang sesuai keinginan sobat.

5. Setelah itu simpan dan lihat hasilnya...

Itulah tutorial kita pada hari ini, segala kekurangan saya ucapkan mohon maaf dan terima kasih atas sobat sekalian yang sudah berkunjung ke blog saya. Semoga tutorial kita pada hari ini membawa manfaat bagi blog kita. Sukses terus buat sobat dan Sukses terus Blogger Indonesia.

Description: Cara Pasang Scroll Pada Arsip Blog
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Cara Pasang Scroll Pada Arsip Blog

Leave a Reply

Monggo Tinggalkan Jejak Kaks :)

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Labels

Arsip Blog

Followers

- Copyright © 2013 shad0w-share | Designed by Johanes Djogan -