Posted by : Unknown Kamis, 29 November 2012

DALAM PEKATNYA MALAM
Oleh Abdul Mubarok

Adakah bulan dlm galaksi yg kelam
Adakah bintang dlm biduk yg meradang
Adakah sepoy angin yg mengayuh daun yg lusuh
Adakah tetes embun dlm basah ujung rerumputan

Mungkin gelap karena malam
Ketika angin mengoyak daun dan rerumputan
Mungkin pandang berbatas jarak
Ketika bulan bergumal awan yg kelam

Ku susuri jalan yg berliku
Ditengahnya kerikil tajam yg menusuk telapak kaki
dan disisinya tanah tandus yg merekang
Aku tergonta, tp ku tak mau berhenti

Ku yakin malam kan berganti
Ku yakin jalan besar di depan
ku yakin awan kan tertiup angin
dan kuyakin embun kan membasahi rerumputan penuh harapan

Berlalu dg masa yg ku impikan
Suatu masa yg penuh asa
Ketika malam bersinar bulan dan bercahaya bintang
Ketika angin bersenandung

Dan..............
Inilah kidung kebahagiaan
dlm pekatnya malam.................................

Bandung, 18 Nov 2012
Abdul Mubarok

Description: Dalam Pekatnya Malam Oleh Abdul Mubarok
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Dalam Pekatnya Malam Oleh Abdul Mubarok

Leave a Reply

Monggo Tinggalkan Jejak Kaks :)

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Labels

Arsip Blog

Followers

- Copyright © 2013 shad0w-share | Designed by Johanes Djogan -