Posted by : Unknown
Kamis, 17 November 2011
-------->>>>>> woOwW ternyata ada cara merubah nama processor...???? yaah ketinggalanmmmckckck....mungkin Selain mengganti nama komputer atau memasang logo di system properties,boy juga dapat mengganti atau mengubah nama processor di system propeties.hahahah tapi walaupun bisa di ganti nama processor bukan berarti kinerja processor akan menjadi setara dengan processor yang tinggi, kinerja processor tidak akan berubah sama sekali, mungkin hanya label saja...ckckckck lumayan sekedar ngibulin temen boy hahahah....
langkah-langkah :
langkah-langkah :
1. klik start > run ketik regedit
2. kemudian akan terbuka pop up regedit
Buka direktori
HKEY_LOCAL_MACHINE | HARDWARE | DESCRIPTION |System |Central Processor | 0
Buka direktori
HKEY_LOCAL_MACHINE | HARDWARE | DESCRIPTION |System |Central Processor | 0
3. Double klik pada ProcessorNameString
Pada bagian Value data, ganti nama processor sesuai keinginan anda
Misalnya :
Intel(R) Pentium(R) M Quadcore processor 1.70 GHz
Pada bagian Value data, ganti nama processor sesuai keinginan anda
Misalnya :
Intel(R) Pentium(R) M Quadcore processor 1.70 GHz
4. Klik OK
5. untuk melihat hasilnya klik kanan pada my computer, pilih properties
jrengggggg wow boleh juga,,,hahaha lumayan untuk ngibulin temen anda..hohohohoho
selamat di coba sobat cyber mudah-mudahan bisa and bisa nipu temen boy ,,hohohoho
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: cara mengganti nama proccesor