Posted by : Unknown Selasa, 28 Februari 2012

Berikut ini adalah opini saya tentang cara mengajar Ibu Dosen Ira Phajar Lestari, SE, MM

Cara mengajar Ibu Dosen Ira merubah anggapan saya tentang mata kuliah softskill, yang sebelumnya saya anggap metode pembelajaran mata kuliah softskill hanya membuat tugas and tulisan yang di post di blog dan setelah itu di upload / di letakan linknya di studentsite, namun  ternyata ada metode tambahan, salah satu tambahannya adalah metode pembelajaran seperti yang Ibu terapkan. Metode seperti ini saya rasa dapet merubah anggapan pendapat sebagian mahasiswa Gunadarma tentang "mata kuliah softskill hanyalah mata kuliah tambahan". 

Dengan metode tambahan  mempercantik tampilan blog dan menganjurkan post hal - hal yang original membuat saya semangat untuk mengembangkan blog saya, yang sebelumnya saya malas untuk mengembangkannya karna saya anggap blog cuma buat tugas, mau sebagus apapun tampilannya, yang dinilai cuma tulisannya.

Description: Opini saya tentang cara mengajar Ibu Ira
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Opini saya tentang cara mengajar Ibu Ira

Leave a Reply

Monggo Tinggalkan Jejak Kaks :)

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Labels

Arsip Blog

Followers

- Copyright © 2013 shad0w-share | Designed by Johanes Djogan -