Posted by : Unknown Kamis, 07 Maret 2013

Cara Membuat Breadcrumbs Master Seo di Blog - Cara Memasang Breadcrumbs Master Seo di Blog atau Cara Membuat Breadcrumbs Super Seo di Blog atau Cara Membuat Breadcrumbs Seo Friendly di Blog atau Cara Memasang Breadcrumbs Seo Friendly di Blog.

Cara Membuat Breadcrumbs Master Seo di Blog
Breadcrumbs Seo Friendly

Pada kali ini, saya akan share tutorial Seo yang wajib kita terapkan di blog kita, apalagi bagi blog yang sedang ikut kontes Seo, paling penting sekali trik Seo ini diterapkan. Breadcrumbs sangat penting bagi blog kita, khususnya untuk meningkatkan kualitas Seo pada blog kita. Jika blog kita dengan tingkat Seo tinggi, otomatis postingan blog kita akan menaik ke posisi pertama pada hasil pencarian atau search engine. Untuk itu, saya memposting artikel dengan rasa percaya diri untuk membantu blog kamu agar tingkat Seopun meningkat. Berikut Cara Membuat Breadcrumbs Master Seo di Blog :

1. Login ke akun Blogger kamu.
2. Pilih Template > Edit Html > Lanjutkan > Centang ( Expand Template Widget ).
3. Cari kode <b:includable id='main' var='top'> ( untuk mempermudah pencarian, tekan Ctrl+F atau F3 ).
4. Copas kode berikut, dan letakan diatas kode <b:includable id='main' var='top'>.

<b:includable id='breadcrumb' var='posts'> <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'> <b:loop values='data:posts' var='post'> <b:if cond='data:post.labels'> <div class='breadcrumbs' xmlns:v='http://rdf.data-vocabulary.org/#'> <span typeof='v:Breadcrumb'><a expr:href='data:blog.homepageUrl' property='v:title' rel='v:url'>Home</a></span> <b:loop values='data:post.labels' var='label'> &#187; <span typeof='v:Breadcrumb'><a expr:href='data:label.url' property='v:title' rel='v:url'><data:label.name/></a></span> </b:loop> &#187; <span><data:post.title/></span> </div> </b:if> </b:loop> </b:if> </b:includable>

5. Cari kembali kode <b:include data='top' name='status-message'/>
6. Letakan kode berikut, diatas kode <b:include data='top' name='status-message'/>.

<b:include data='posts' name='breadcrumb'/>

7. Yang terakhir, cari kode ]]></b:skin>
8. dan letakan kode dibawah ini, diatas kode ]]></b:skin>.

.breadcrumbs {padding:5px 5px 5px 0px;margin: 0px 0px 15px 0px;font-size:95%;line-height: 1.4em;border-bottom:3px double #e6e4e3;}

9. Lalu Simpan...
Tambahan:
Pada langkah No.5 biasanya ada dua kode yang sama, letakkan saja kodenya pada keduanya.

Sekian postingan kita pada hari ini, semoga bisa bermanfaat dan membantu menaikkan tingkat Seo pada blog kamu. Good Luck...

Description: Cara Membuat Breadcrumbs Master Seo di Blog
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Cara Membuat Breadcrumbs Master Seo di Blog

Leave a Reply

Monggo Tinggalkan Jejak Kaks :)

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Labels

Arsip Blog

Followers

- Copyright © 2013 shad0w-share | Designed by Johanes Djogan -