Posted by : Unknown Minggu, 17 Maret 2013

how to make google pagerank widget

Cek pagerank dan cara membuat/memasang widgetnya di blogspot - Mungkin kata pagerank tidak asing lagi bagi anda yang sering blogwalking. Karena hampir disemua blog yang pernah saya kunjungi, memakai widget tersebut. Selain untuk menambah variasi tampilan halaman, pagerank juga berfungsi sebagai tolak ukur kualitas suatu blog dimata search engine & pengunjung. Semakin tinggi atau besar nilai angkanya, maka semakin bagus.

1.Silahkan menuju pagerankbutton
2.Masukkan url situs anda
3.Check PR

check pagerank

4.Pilih tampilan yang anda sukai dengan mengkliknya
5.Ambil kodenya
6.Tambah gadget disidebar atau footer
7.HTML/JavaScript
8.Paste kode tadi yang sudah dicopy, dikolom yang tersedia
9.Simpan

Description: Cek Pagerank Blog dan Cara Memasang Widgetnya
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Cek Pagerank Blog dan Cara Memasang Widgetnya

Leave a Reply

Monggo Tinggalkan Jejak Kaks :)

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Labels

Arsip Blog

Followers

- Copyright © 2013 shad0w-share | Designed by Johanes Djogan -